Postingan

Pengaplikasian Gaya Kepemimpinan pada Tokoh-Tokoh di Dunia

Gambar
 A. Kepemimpinan Menurut buku Pengantar Manajemen karya Amirullah. S.E.M.M. kepemimpinan merupakan orang yang memiliki kewenangan untuk memberi tugas, mempunyai kemampuan untuk membujuk atau mempengaruhi orang lain (bawahan) dengan melalui pola hubungan yang baik guna mencapai tujuan yang telah ditentukan. Sedangkan Menurut buku Pengantar Manajemen karya Sentot Imam Wahjono, Kepemimpinan adalah proses seseorang memengaruhi orang lain untuk melakukan sesuatu atau banyak hal untuk mencapai tujuan organisasi dengan cara menginspirasi, memotivasi, dan mengarahkan. Orang yang mampu memengaruhi orang lain itu disebut pemimpin. Ketika pemimpin efektif, pengaruhnya terhadap orang lain akan membantu grup atau organisasi mencapai tujuannya. Sebaliknya, bila pemimpin tidak efektif, pengaruhnya tidak menyumbang atau bahkan merusak upaya pencapaian tujuan yang telah terbina sebelumnya. Menurut G.R.Terry (1960) sebagai salah seorang pengembang ilmu manajemen, mengemukakan bahwa tipe kepemimpinan a

Pengaplikasian Lingkungan Manajemen pada PT. Unilever Indonesia Tbk

Gambar
  Profil Perusahaan PT. Unilever Tbk Unilever adalah perusahaan multinasional yang berkantor pusat di Rotterdam, Belanda (dengan nama Unilever N.V.) dan London, Inggris (dengan nama Unilever plc.). Unilever memproduksi makanan, minuman, pembersih, dan juga perawatan tubuh. Unilever adalah produsen barang rumah tangga terbesar ketiga di dunia, jika didasarkan pada besarnya pendapatan pada tahun 2012, di belakang P&G dan NestlĂ©. Unilever juga merupakan produsen olesan makanan (seperti margarin) terbesar di dunia. Unilever adalah salah satu perusahaan paling tua di dunia yang masih beroperasi, dan saat ini menjual produknya ke lebih dari 190 negara. Unilever didirikan pada tahun 1930 sebagai hasil penggabungan dari produsen margarin asal Belanda, Margarine Unie dan produsen sabun asal Inggris, Lever Brothers. Selama paruh kedua dari abad ke-20, Unilever secara signifikan berdiversifikasi ke berbagai bidang bisnis dan juga berekspansi ke berbagai negara. Unilever juga membuat beberapa

Pengaplikasian Fungsi Manajemen pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk

Gambar
PT. INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk 1. Planning (Perencanaan) Fungsi manajemen yang pertama adalah fungsi perencanaan atau planning. Pengertian planning adalah ketika sebuah perusahaan atau organisasi menetapkan tujuan yang diinginkan dan kemudian menyusun rencana strategi bagaimana cara untuk mencapai tujuan tersebut. Planning menjadi proses terpenting dari semua fungsi manajemen yang ada. Tanpa adanya perencanaan yang tepat dan benar, maka fungsi-fungsi lainnya tidak akan dapat berjalan dan akibatnya seluruh operasional perusahaan akan terganggu. Planning PT. Indofood secara garis besar tergambarkan dalam visi dan misi perusahaanya. Berikut adalah visi dan misi PT. Indofood : Visi : Perusahaan Total Food Solutions. Misi : - Memberikan solusi atas kebutuhan pangan secara berkelanjutan. - Senantiasa meningkatkan kompetensi karyawan, proses produksi dan teknologi kami. - Memberikan kontribusi bagi kesejahteraan masyarakat dan lingkungan secara berkelanjutan. - Meningkatkan st

SEBERAPA PENTINGKAH DIGITAL MARKETING DALAM DUNIA KEWIRAUSAHAAN?

Gambar
Halo, Sobat Dunia Kampus Digital marketing merupakan salah satu hal yang sangat penting bagi para entrepreneur muda dalam merintis dan mengembangkan sebuah bisnis. Mengapa dikatakan sangat penting? Karena dalam dunia bisnis saat ini, digital marketing menjadi metode pemasaran yang banyak dipakai oleh para wirausahawan untuk melakukan promosi dan memasarkan produk bisnisnya. Digital marketing telah terbukti dapat menjangkau target pasar yang lebih luas, meningkatkan penjualan, serta membantu persaingan dengan perusahaan-perusahaan besar. Apalagi di era pandemi covid-19 ini, semakin membuktikan betapa pentingnya digital marketing bagi dunia kewirausahaan. Menurut data pada bulan Januari 2019, total populasi di Indonesia adalah 268,2 juta penduduk. Kemudian dari 268,2 juta penduduk di Indonesia ini, 150,0 juta diantaranya adalah pengguna internet. Dan keseluruhan dari pengguna internet ini adalah aktif menggunakan sosial media. Bahkan dari 150,0 juta pengguna sosial media aktif ini, merek

MENGENAL LEBIH DEKAT TENTANG KEWIRAUSAHAAN DIGITAL

Gambar
Hallo,   Sobat Dunia Kampus      Kewirausahaan adalah kemampuan mengubah setiap peluang menjadi tantangan yang bernilai ekonomi. Saat kemampuan ini disinergikan dengan kompetensi di bidang teknologi, maka lahirlah kemampuan wirausaha di bidang teknologi yang dikenal sebagai kewirausahaan digital. Jika ditelaah, kewirausahaan digital berasal dari kata “teknopreneur” yang bermakna “wirausaha digital” serta merupakan gabungan antara ‘teknologi’ dan ‘entrepreneur’. Secara umum, kata “teknologi” merujuk pada penerapan praktis ilmu pengetahuan yang digunakan untuk menjalankan industri, meliputi penciptaan alat-alat, pengembangan keahlian, pemecahan masalah, dan sebagainya. Sedangkan kata “entrepreneur” merujuk pada seseorang atau kelompok yang menciptakan usaha dengan keberanian menanggung risiko dan ketidakpastian untuk mencapai keuntungan dengan cara mengidentifikasi peluang yang ada. Seorang wirausaha digital tidak cukup bermodalkan satu atau dua kemampuan di bidang teknologi saja, tetapi